Satuan Pendidikan : SD Negeri Kleco 2 Surakarta
Kelas/Semester : IV/1 ( satu)
Tema : 2. Selalu Berhemat Energi
Sub Tema : 3. Energi alternatif
Pembelajaran ke : 3
Alokasi waktu : 1 x pertemuan
Hari/tanggal : Rabu, 07 September 2016
A. Tujuan Pembelajaran:
1. Dengan
percobaan, siswa mampu mengidentifikasi manfaat Kentang sebagai sumber energi alternatif dengan tepat.
2. Dengan percobaan menggunakan kentang, siswa mampu menyajikan laporan hasil pengamatan tenatang perubahan bentuk energi dengan sistematis.
2. Dengan percobaan menggunakan kentang, siswa mampu menyajikan laporan hasil pengamatan tenatang perubahan bentuk energi dengan sistematis.
3. Dengan
melakukan percobaan, siswa mampu menuliskan teks petunjuk tertulis tentang cara membuat arus listrik sederhana menggunakan kentang dengan tepat.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator
Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar:
3.2 Membandingkan
teks petunjuk penggunaan dua alat yang sama dan berbeda
4.4.Menyajikan teks petunjuk penggunaan
alat dalam bentuk teks tulis dan visual menggunakan kosakata baku dan kalimat
efektif
Indikator:
4.4.1
Menyajikan teks petunjuk berdasarkan kegiatan
4.4.2
Membedakan teks petunjuk penggunaan dua alata yang
sama dan berbeda
IPA
Kompetensi Dasar:
3.3 Memahami berbagai sumber energi, perubahan bentuk
energi, dan sumber energi alternatif (angin, air, matahari, panas bumi, bahan
bakar organik, dan nuklir) dalam kehidupan sehari- hari.
4.5 Menyajikan laporan hasil pengamatan dan penelusuran
informasi tentang berbagai perubahan bentuk energi.
Indikator:
3.5.6 Menyebutkan 3 jenis buah yang dapat menghasilakan arus
listrik (jeruk, kentang , pisang, duku, dll)
3.5.7
Mengidentifikasi manfaat kentanga atau jeruk sebagai
sumber energi alternative dalam kehidupan sehari-hari.
4.5.6 Menyajikan laporan hasil pengamatan tentang perubahan
bentuk energi pada kentang atau jeruk
C.
Materi Pembelajaran
- Percobaan tentang manfaat Kentang atau jeruk sebagai sumber energi alternatif dengan tepat
- Menuliskan teks petunjuk tertulis tentang cara membuat arus listrik sederhana menggunakan kentang dengan tepat.
D.
Motode dan pendekatan Pembelajaran
· Pendekatan :
Saintifik
· metode : ceramah,
tanya jawab, diskusi pengamatan, demostrasi dan percobaan
E.
Media Pembealajaran
- Kentang atau jeruk dan kabel, lampu LED, koin dan paku
- Video percobaan batrei dari jeruk
F.
Sumber Belajar
Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan. 2013. Buku
Guru SD/MI kelas IV Selalu Berhemat Energi Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013.
Jakarta: Kemdikbud. Revisi 2016
Kementerian
Pendidikan dan Kebudayaan. 2013. Buku
Siswa SD/MI kelas IV Selalui Berhemat Energi Buku Tematik Terpadu Kurikulum
2013. Jakarta: Kemdikbud. Revisi 2016
G.
Langkah-langkah pembelajaran
1. Kegiatan Awal (Alokasi Waktu 10 menit):
1. Kegiatan Awal (Alokasi Waktu 10 menit):
1. Pengkondisian kelas pada situasi belajar
2. Guru memberi salam pembuka.
3. Siswa bersama dengan guru berdoa menurut agama dan kepercayaan masing-masing.
4. Guru melakukan komunikasi dengan siswa tentang kehadiran siswa.
APERSEPSI, ORIENTASI, MOTIVASI
5. Apersepsi
Guru menayangkan gambar-gambar yang berkaitan dengan energi alternatif
Guru mengajukan satu pertanyaan pembangkit minat untuk merangsang keingin tahuan siswa
6. Orientasi
Guru menyampaikan kepada siswa mengenai materi yang akan di pelajari dan menyampaikan tujuan pembelajaran.
7. Motivasi
Guru memberikan motivasi kepada siswa agar bersemangat dalam menerima pelajaran hari ini.
2. Kegiatan Inti (Alokasi waktu 115 menit)
Mengamati/menanya
- Siswa mengamati gambar tentang percobaan buah jeruk yang dapat
menghasilkan arus listrik
- Siswa menanyakan kepada guru mengenai gambar tersebut
Menalar dan mencoba
- Siswa membaca teks berisi informasi tentang sumber energi
alternatif dari kentang yang mampu menghasilkan arus listrik bertegangan
rendah.
- Siswa dalam kelompok kecil melakukan percobaan berdasarkan teks dan
gambar yang terdapat di buku.
Mengkomunikasikan
- Siswa mendiskusikan dan menganalisis hasil percobaan dengan teman
dalam satu kelompok.
- Siswa menuliskan hasil percobaan dalam tabel yang tersedia.
- Tulisan laporan siswa diperiksa guru menggunakan rubrik (penilaian
2)
- Siswa menuliskan teks petunjuk dari percobaan yang telah mereka
lakukan.
- Teks petunjuk siswa diperiksa guru menggunakan rubrik (penilaian 3)
- Siswa melakukan perenungan dengan menjawab pertanyaan yang terdapat
dalam buku siswa.
- Guru dapat menambahkan pertanyaan perenungan berdasarkan panduan
yang terdapat pada lampiran pertama, Buku Guru.
- Apabila memiliki waktu, siswa dapat diberikan materi kosa kata baku
dan kalimat efektif sebagai bekal dalam menuliskan teks petunjuk
3. Kegiatan Akhir (Evaluasi,
Refleksi, Simpulan, Tindak Lanjut)
Alokasi waktu 15 menit :
1. Guru bersama siswa merumuskan kesimpulan.
2. Siswa mencatat hal-hal yang penting dari materi pelajaran.
3. Siswa melaksanakan evaluasi/penilaian hasil belajar.
4. Guru bersama melakukan refleksi (renungan) mengenai pembelajaran hari ini
dan harapan pembelajaran yang akan datang.
5. Guru memberikan tindak lanjut berupa pekerjaan rumah.
6. Guru memberikan pesan kepada
siswa agar bersyukur atas keberagaman yang dimiliki Indonesia.
7. Siswa mengakhiri pelajaran
dengan berdo'a menurut agama dan kepercayaan masing-masing.
H.
Penilaian
a.
Penilaian
Proses
Prosedur :
proses
Teknik tes : nontes
Jenis : unjuk kerja
b.
Penilaian
Hasil
Prosedur :
hasil
Teknik tes : tes
Jenis :tes tertulis
Bentuk : uraian
Instrumen : Lembar Kerja, Soal Tes, Kunci
Jawaban,
Teknik Penskoran
Mengetahui
Kepala
Sekolah
( Siti Samsiyah, S.Pd.M.Pd )
NIP. 19740827199803 2008
|
Surakarta,
07 September 016
Guru Kelas 4B
(
M. Tasmun, S.Pd,SD )
NIP. 196712282006011003
|
Lampiran 1
MATERI PEMBELAJARAN
Lampiran 2
MEDIA
PEMBELAJARAN
Gambar percobaan buah jeruk atau kentang
sebagai sumber energi alternatif
Video percobaan buah jeruk atau kentang sebagai sumber energi alternatif
Lampiran
3
LEMBAR
KERJA SISWA
Lampiran
4
SOAL
EVALUASI
Jawablah pertanyaan di
bawah ini dengan benar!
1. Perhatikan gambar di bawah ini!
Menjelaskan tentang apakah gambar di bawah ini?
Jawab:
2. Sebutkan 3 jenis buah yang dapat menghasilkan listrik
alternatif!
Jawab :
3. Kenapa jeruk nipis bisa menghasilkan energi?
Jawab :
4. Apa
saja alat yang digunakan sebagai pengganti besi dan dan tembaga ?
Sebutkan!
Jawab :
5. Sebutkan alat-alat yang digunakan dalam membuat sumber energi alternatif dari buah
jeruk?
Jawab :
a.
Kunci
Jawaban dan Teknik Penskoran
Jawaban
|
Skor
|
1.
Rangkaian energi listrik dari buah jeruk
2.
Pisang, jeruk, kentang
3.
Karena mengandung asam amino
4.
Koin dan paku
5.
Jaruk, kabel, tembaga, penjepit buaya, lampu LED dn besi
|
20
20
20
20
20
|
Skor Akhir
|
100
|
Teknik Penilaian:
Jawaban Benar = 20
Skor Akhir =
skor1 + skor2 + skor3 + skor4 + skor5
Skor maksimal = 100
Tidak ada komentar:
Posting Komentar